Tutorial Membuat Huruf Besar (Drop Cap) pada Awal Postingan

Baca Juga
2. Langsung ke Tata Letak (sekarang design/rancangan) - Edit HTML
3. Cari kode berikut </style>
/* kode untuk huruf awal
----------------------------------------------- */
.awal {
float:left;
color: #000000;
background:#ffffff;
line-height:80px;
padding-top:1px;
padding-right:5px;
font-family:times;
font-size:100px;
5. Klik Save Template / Simpan
Untuk menerapkan drop cap ini, setiap posting anda harus lewat Edit HTML, bukan lewat edit HTML di template anda. Ketikkan kode ini dulu
<span class="awal">huruf awal</span>
Kata huruf awal, ganti dengan huruf pertamamu yang akan kamu posting. Misalnya :
<span class="awal">L</span>
Nahh... gimana?? Mudah bukan. Akhir kata...
Selamat mencoba!!
Tes Komen... hihi
BalasPadam